Tuesday, July 16, 2013

Cukup 1 tahun 10 bulan

Well..
Akhirnya aku memutuskan untuk "lulus" dari company yang selama 1 tahun 10 bulan
Banyak yang menanyakan alasan mengapa aku resign, banyak yang berspekulasi (berasa artis,hehehe)
Sebenarnya aku resign krn sudah tidak cocok dgn sistem yang ada di company tsb, jadi walaupun dimutasi ke Jakarta lagi, aku tidak berminat.
Selain itu aku juga tidak tahan hidup sendiri, berjauhan dengan kekasih yang ada di Jakarta (entah kalau sebaliknya?)
Harinya semakin dekat, 2 Agustus 2013 menjadi hari terakhir aku bekerja disana
Puji Tuhan aku sudah mendapatkan pekerjaan baru di Jakarta, walaupun aku harus menganggur 1 bulan dulu
Aku mendapat posisi yang berbeda dari pekerjaan sebelumnya,aku belum tahu seberapa menegangkannya pekerjaanku nanti
hingga saat itu tiba, aku bingung mau ngapain yah nanti? kalau ga ada kerjaan tuh bisa bikin bete yak....

itu dulu yah, nanti lanjut lagi

No comments: